Bentuk rumah di Indonesia memang mengikuti perkembangan model dari jaman ke jaman. Yang dari awalnya mengikuti adat setempat seperti rumah minimalis gaya sunda dan rumah minimalis gaya jawa, namun sekarang banyak rumah yang telah dibangun dengan gaya luar negeri. Rumah minimalis gaya eropa juga sudah diminati banyak orang di Indonesia, bangunan yang lebih trendi dan lebih modern daripada rumah gaya adat.
Dengan desain yang menyerupai rumah di Eropa pada umumnya memberikan nuansa tersendiri bagi penghuninya. Jika saat ini anda sedang berada di Eropa maka anda bisa saja dengan mudahnya menjumpai rumah minimalis gaya Eropa dengan berbagai macam negara yang suka anda kunjungi. Hal ini bisa anda jadikan referensi untuk membuat rumah sendiri. Dari beberapa negara Eropa yang memiliki desain rumah minimalis yang unik bisa digabungkan menjadi rumah minimalis gaya Eropa model baru di tahun 2014 ini. Berikut bisa anda simak gambar rumah gaya Eropa bagi anda yang tidak berkesempatan untuk pergi jalan-jalan ke Eropa. Caca juga :
Model Desain Rumah Minimalis Gaya Jepang
|
Desain rumah minimalis gaya eropa tampak depan |
|
Model desain rumah minimalis gaya eropa tampak depan |
|
Desain rumah minimalis gaya eropa 2 lantai |
|
Desain rumah minimalis gaya eropa 1 lantai |
|
Desain rumah minimalis gaya eropa dengan kolam renang |
|
Desain rumah minimalis gaya eropa dengan pagar |
Bagaimana menurut anda beberapa gambar tentang Desain Rumah Minimalis Gaya Eropa Terbaru yang telah kami sediakan diatas? cukup menarik bukan? Mungkin dari desain rumah gaya Eropa di atas bisa menjadikan sebuah inspirasi terbaru untuk anda untuk membuat sebuah rumah minimalis gaya Eropa yang lebih unik. Semoga bermanfaat dan lihat juga artikel kami lainnya disini!
Gambar desain rumah idaman terbaru!
Tidak ada komentar:
Write komentar